Giat Kapolsek Tanjungsiang, Camat Dan Bhabinkamtibmas Beserta Kades Cikawung Menghadiri Peringatan Isro Mi'raj sekaligus menyambut bulan suci Ramadhan dan Haol di Ponpes Miftahul Khoer





Subang CyberNasa - Pada hari Senin tanggal 20 Maret 2023,dimulai pukul 09.00 wib telah dilaksanakan Kegiatan peringatan Isro Mi'raj sekaligus menyambut bulan suci Ramadhan dan Haol di Ponpes Miftahul Khoer Kp.Cinyaro Ds.Cikawung Kec.Tanjungsiang Kab.Subang. dengan Penceramah,(KH.Odang Sirull Hidayat),dengan Undangan yang hadir sekitar 150 orang. 




Hadir pada acara tersebut
- Kapolsek Tanjungsiang.
- Camat Tanjungsiang.
- Bhabinkamtibmas Desa Cikawung. 
- Kepala Desa Cikawung. 
- Santri Ponpes Miftahul Khoer.
- Warga Masyarakat Ds.Cikawung.

Disela-sela kesibukannya Kapolsek Tanjungsiang IPTU Endang Pirtana, Atas arahan dan petunjuk Kapolres Subang, AKBP SUMARNI, S.I.K.,S.H., M.H, mengatakan, "kegiatan Bhabinkamtibmas Ds. Cikawung menghadiri peringatan Isro Mi'raj sekaligus menyambut bulan suci Ramadhan dan Haol di Ponpes Miftahul Khoer Kp.Cinyaro Ds.Cikawung Kec.Tanjungsiang Kab.Subang Wilayah Hukum Polsek Tanjungsiang Polres Subang,berjalan lancar dan kondusif."Pungkasnya.


*Asep Nasa YH*
Previous Post Next Post

Contact Form