Patroli Ngabuburit Antisipasi Balap liar di Jalur Reang dan kerawanan lainnya di Wilayah Hukum Polsek Tanjungsiang



Subang CyberNasa :
Polsek Tanjungsiang melaksanakan Patroli Ngabuburit  Antisipasi Balap liar di Jalur Reang dan kerawanan lainnya di Wilayah Hukum Polsek Tanjungsiang, atas Arahan dan Petunjuk Kapolres Subang, AKBP SUMARNI S.I.K.,S.H.,M.H Melalui Kapolsek Tanjungsiang IPTU ENDANG PIRTANA,S.Pd.,Sabtu 01/01/2023. 


Menurut keterangan Aipda  Agus Sugiat ( Kanit Reskrim Polsek Tanjungsiang), dan  Aipda Mamat Ramdani yang melaksanakan Patroli tersebut mengatakan, adapun upaya-upaya yang telah dilakukan di acara Patroli ngabuburit tersebut diantaranya :
- Pada Sabtu tanggal 01 April 2023 telah di laksanakan kegiatan Patroli Ngabuburit antisipasi kemacetan dan keramaian lain nya.
- Melaksanakan Patroli Jalur Reang Antisipasi Balapan liar dan Kerawanan Lainnya di Wilayah hukum Polsek Tanjungsiang.

"Selama pelaksanaan berjalan dengan aman dan lancar."Tegasnya. 

*Asep Nasa YH*

Previous Post Next Post

Contact Form